Minggu, 26 Februari 2012


Berikut ini saya rangkum berbagai macam Error Blue Screen Pada Sistem Operasi Windows yang sering kita jumpai. Terlihat dengan tiba-tibanya muncul warna dominan biru disertai serangkaian pesan errornya pada layar PC/Notebook/Laptop kita.
Sebetulnya, banyak sekali jenis error Blue Screen pada OS Windows ini, tetapi saya coba rangkum sedikit-sedikit. Nanti jika saya menemukan kasus baru akan saya update ke postingan ini. Insya Alloh dan semoga ada manfaatnya untuk anda yang sedang membutuhkan informasi ini. Amin.
Baiklah, kita langsung saja :
1. IRQL_NOT_LESS_OR_EQUAL (0X0000000A)
Error ini yang paling sering muncul pada saat terjadi Blue Screen.
Pesan kesalahan ini biasanya disebabkan kerena ada ketidakcocokan driver yang terinstall di komputer.
Penyebabnya :
  • Driver yang bentrok atau tidak cocok
Permasalahan pada Video Card, hal ini mencakup video card yang di overclock melebihi batas atau Anda baru berganti Video card dan Anda

download now
Posted by Unknown On 10.44.00 No comments READ FULL POST

Menghilangkan Pesan “Ask For Genuine Microsoft Software”

Anda tahu pesan tersebut???
Yuppssss,,
Pesan tersebut ada saat kita log on di
windows kita. Secara tidak langsung, pesan tersebut mengganggu mata kita saat berkomputer ria, bahkan berinternetria..
Tapi tenang saja, ada solusi untuk menghilangkan pesan tersebut untuk selama-lamanya..
Ikutin step-by stepnya,

donwload e-book lengakapnya
Posted by Unknown On 09.37.00 No comments READ FULL POST

Blokir Situs Dengan Any Weblock
Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memblokir akses ke sebuah situs yang tidak kita kehendaki, Salah satunya dengan menggunakan Any Weblock. Blokir Situs Dengan Any Weblock sangatlah mudah dan simple untuk dilakukan, kita hanya perlu mendownload file instalan nya lalu menginstalnya di komputer kita.


download e-book
Posted by Unknown On 09.20.00 No comments READ FULL POST
  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube